Beasiswa Bank Indonesia 2022 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari

Halo, sobat GenBIers!


Beasiswa merupakan sebuah bantuan yang diberikan oleh lembaga, instansi atau perorangan dengan cara memperingan biaya pendidikan seseorang. Pintar dan berprestasi menjadi syarat mutlak untuk mendapatkan beasiswa. Salah satu jenis beasiswa yang dapat diperoleh oleh mahasiswa jenjang S1 yaitu beasiswa Bank Indonesia. 

Nah, apasih beasiswa Bank Indonesia itu?

Jadi, beasiswa Bank Indonesia adalah beasiswa yang diberikan oleh Bank Indonesia (BI) pada mahasiswa S1. Lewat program beasiswa ini, Bank Indonesia memberikan bantuan biaya kuliah, tunjangan studi, dan biaya hidup, selain itu juga memberikan wadah bagi penerima Beasiswa untuk menyampaikan Program Sosial Bank Indonesia melalui GenBI (Generasi Baru Indonesia). 

Jadii, kita mau ngasih info nih, kalau pendaftaran beasiswa Bank Indonesia tahun 2022 telah dibuka di Kampus Biru tercinta yaitu Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari. 

Perlu sobat GenBIers ketahui bahwa Bank Indonesia hanya mengeluarkan beasiswa bagi mahasiswa regular dengan persyaratan seperti berasal dari keluarga tidak mampu, dengan indeks prestasi kumulatif atau IPK minimal 3.00. IPK ini terhitung sejak semester satu dan untuk detail persyaratan lainnya bisa dilihat pada gambar dibawah ini:


Untuk dapat memperoleh beasiswa ada beberapa tahapan yang harus diikuti oleh mahasiswa, selain tentunya syarat dan ketentuan telah dipenuhi oleh mahasiswa calon penerima beasiswa. Tahapan yang harus dilakukan untuk dapat menerima beasiswa dari Bank Indonesia yaitu sebagai berikut:


Info lebih lanjut!
#GenbiSultra
#Sosoito
#EnergiUntukNegeri

Post lainnya dari Eka Andriyani IAIN
...
Beasiswa Bank Indonesia 2022 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari